Pages

Wednesday, 12 January 2011

Aloha 2011


Assalamu'alaikum

Hello pembaca... Apa kabar? Mungkin sudah terlambat untuk mengucapkan selamat tahun baru 2011. Tapi tidak pernah ada kata terlambat untuk memanjatkan syukur pada Allah Swt. Alhamdulillah, kita sudah memasuki tahun 2011. Apakah kamu semua merayakan tahun baru dengan meriah? Apapun jawabanmu tidak masalah, kita bisa menghargainya. Setiap orang memaknai pergantian tahun berbeda-beda. Tapi bagi saya, event tahun baru adalah moment biasa saja. Tidak ada perayaan, tidak ada kembang api, tidak ada terompet, tidak ada resolusi baru. Resolusi baru sudah saya tekadkan ketika tahun baru Hijriyah 1432H yang lalu. Resolusi saya hanyalah tentang menambah keimanan saya kepada Allah Swt. Semoga saya bisa semakin istiqomah di jalan Allah Swt. dan berakhir dalam keadaan khusnul khotimah.

Wassalamu'alaikum

4 comments:

  1. semoga ap yg diharapkan tercapai aamien^^

    ReplyDelete
  2. amiin :)
    gambarnya bagus... *thumbup! :D

    ReplyDelete
  3. @aishi: amin. sukses jg utk kamu :)

    @noorhazzarita: insya Allah :)

    @nisa: biasaaa, gambar suami aku, nisa.. hehe..

    ReplyDelete